Intip Perbedaan Speedometer, Odometer, dan Tachnometer

Dalam dunia otomotif istilah speedometer sudah tak asing lagi di telinga namun, sebagian orang mungkin masih asing dengan odometer dan tachometer padahal ketiga alat ukur ini selalu berdampingan. Apa itu perbedaan speedometer, odometer, dan tachnometer? Speedometer adalah alat ukur kecepatan kendaraan. Sedangkan odometer adalah alat penunjuk jarak tempuh dan tachometer adalah pengukur kecepatan per menit.  … [Read more…]

Efek Isi Air Radiator dari Keran, Kalau Darurat Pergi ke Tukang Aki!

Radiator coolant merupakan cairan khusus yang diciptakan untuk bisa meredam panas mesin dengan baik. Selain itu, cairan ini juga mampu menahan korosi atau karat pada saluran radiator. Meskipun disebut juga sebagai air radiator, tentu coolant ini berbeda dengan air biasa atau air keran. Kekeliruan dalam persepsi “air” inilah yang membuat beberapa orang beranggapan jika radiator … [Read more…]

Gak Cuma Oli, Cek Juga Komponen Ini Sebelum Touring 17 Agustusan

Sudah jadi kebiasaan kalau libur 17 Agustusan, sebagian bikers lebih memilih touring untuk memaknai arti kemerdekaan. Sebagai persiapan, cek komponen fast moving mana saja yang perlu dicek, dirawat atau bahkan diganti sebelum touring 17-an. Maksudnya biar sang tunggangan tetap lancar tiada kendala di jalan. Sayangnya tidak semua pemotor memiliki pemahaman untuk memastikan bahwa semua komponen … [Read more…]

Apa itu Ngejim pada Mesin Motor?

Apa itu Ngejim pada Mesin Motor? Pengertian Ngejim pada Mesin Motor Istilah “mesin motor ngejim” sering terdengar di kalangan pengguna kendaraan roda dua. Ngejim adalah kondisi di mana mesin motor tiba-tiba macet atau berhenti bekerja secara mendadak. Kondisi ini umumnya terjadi karena beberapa komponen dalam mesin mengalami keausan atau kerusakan parah, yang menyebabkan mesin tidak … [Read more…]

Motor Kesayangan Meski “Dipajang” Tetap Rutin Bagian Ini, ya!

Akhir waktu ini lagi tren koleksi atau restorasi motor jadul yang emang bikin gairah memori Kita makin berwarna. Disisi lain, nilai ekonomis dan pride motor ini punya tempat dan pasar sendiri di mata penggemar otomotif. Tapi agak sayang sih kalo motor kesayangan justru dipakai harian, pengennya dipamerin aja, ya gak sih? Bahkan bela-belain pakai motor … [Read more…]

Alasan Scorpio 225CC Diburu Pecinta Motor

Alasan Scorpio 225CC Diburu Pecinta Motor Motor Scorpio 225CC merupakan salah satu motor yang terus menjadi incaran para pecinta otomotif di Indonesia. Meski sudah tidak lagi diproduksi, popularitasnya tidak pernah surut. Motor ini dikenal sebagai kendaraan tangguh yang dapat diandalkan di berbagai medan, mulai dari jalanan perkotaan hingga trek off-road. Artikel ini akan membahas alasan … [Read more…]

Minyak Rem Rupanya Basi, Kuras Rutin Jadi Solusinya!

Sebelumnya sudah pernah saya bahas di postingan instagram STR Indonesia, minyak rem memiliki sifat higroskopis untuk menyerap dan mengunci air agar tidak menyebabkan karat pada sistem pengereman. Akumulasi kandungan air dalam sistem hidrolis tentu sangat bahaya. Ketika air mendidih dan berubah jadi uap, master rem normal bekerja, hanya saja tekanan tersebut memampatkan uap. Artinya, gagal … [Read more…]